BisnisPinjamanTutorial

Cara Bayar Easycash lewat ATM BCA, BCA Mobile Cukup 1 Menit

1064
×

Cara Bayar Easycash lewat ATM BCA, BCA Mobile Cukup 1 Menit

Sebarkan artikel ini
Cara Bayar Easycash Lewat ATM BCA Dan BCA Mobile
Cara Bayar Easycash Lewat ATM BCA Dan BCA Mobile

Cara Bayar Easycash lewat ATM BCA, BCA Mobile – Pada kesempatan ini kami akan membahas mengenai cara bayar Easycash lewat ATM BCA, dan BCA Mobile.

Easycash merupakan layanan pinjaman online yang di awasi oleh OJK (Otoritas Jasa Keuangan).

Menariknya, selain mengajukan pinjaman secara online dengan mudah, Easycash juga menawarkan opsi pembayaran cicilan yang mudah dan nyaman, salah satunya Lewat ATM BCA, dan BCA Mobile.

Adapun syarat dan ketentuan membayar Easycash lewat ATM BCA di antaranya yaitu:

  1. Nomor virtual account EasyCash.
  2. Pastikan Anda mengetahui jumlah cicilan yang harus dibayarkan.
  3. Persiapkan Kartu ATM BCA dan Dana Tunai (Optional)

Cara Bayar Easycash Lewat ATM BCA

Berikut ini adalah cara pembayaran Easycash lewat ATM BCA yaitu:

  1. Pertama,silahkan kalian mencari ATM BCA Terdekat
  2. Kemudian, masukkan Kartu ATM BCA dan Pilih Bahasa
  3. Setelah itu pilih Menu Transaksi Transfer
  4. Kemudian masukkan Kode Transfer dan Nomor Virtual Account EasyCash
  5. Periksa Kembali Detail Transfer
  6. Masukkan Nominal Transfer dan Pilih Jenis Transfer Antar Bank
  7. Konfirmasi Transaksi tekan tombol”benar”
  8. Simpan Struk Transaksi

Cara Bayar Easycash Lewat BCA Mobile

Adapun langkah-langkah cara bayar platform pinjol Easycash lewat BCA Mobile yaitu sebagai berikut:

  1. Pastikan Koneksi Internet Lancar
  2. Buka Aplikasi BCA mobile yang sudah terinstall di Smarthphone Anda.
  3. Kemudian silahkan Login di Aplikasi BCA Mobile yang sudah di Install menggunakan user ID dan PIN BCA mobile Anda.
  4. Setelah itu pilih Menu “m-Transfer”
  5. Pilih Jenis Transfer “Antar Bank”
  6. Kemudian Input Kode Transfer EasyCash dan Nomor Virtual Account
  7. Masukkan Nominal Transfer
  8. Tambahkan Referensi (Optional)
  9. Kemudian Konfirmasi dan Masukkan PIN BCA mobile
  10. Transaksi Berhasil! Simpan Bukti Transfer.

Kelebihan Bayar Easycash Lewat ATM BCA

Ada terdapat beberapa kelebihan ketika Anda membayar tagihan Easycash via ATM BCA yaitu:

  1. Pembayaran melalui ATM BCA jauh lebih mudah dan cepat.
  2. ATM BCA beroperasi 24 jam nonstop
  3. Hemat Waktu dan Biaya
  4. Riwayat Pembayaran Tercatat secara elektronik di mutasi rekening BCA Anda.

Kesimpulan

Demikianlah yang dapat admin sampaikan mengenai cara bayar Easycash lewat ATM BCA, BCA Mobile, semoga bermanfaat sekian dan terimakasih.

** Ikuti Kami di Saluran WhatsApp dan Google News **